Cara Bikin Minyak Kemiri Untuk Rambut
Cara Bikin Minyak Kemiri Untuk Rambut
Kemiri berasal dari tumbuhan yang bernama Aleurites Moluccana. Tumbuhan dari Hawaii ini diambil bijinya untuk dimanfaatkan menjadi minyak dan jadilah minyak kemiri selain untuk minyak kemiri juga buat bahan bumbu dapur. Minyak kemiri sudah sejak lama dimanfaatkan untuk kesehatan rambut dan juga kulit.
Berikut Cara Bikin Minyak Kemiri Untuk Rambut :
Metode tanpa sangrai
1. 1 kg kemiri atau sesuai kebutuhan
Untuk mendapatkan kemiri bisa beli di pasar-pasar tradisional atau supermarket terdekat.
2. Alat tumbuk
Untuk menghancurkan kemiri dengan cara di pukul pakai alat tumbuk, tetapi beji kemiri masih kasar.
3. Blender
Untuk menghaluskan bisa pakai blender dan tambahkan air secukupnya.
4. Peras biji kemiri yang sudah halus
Peras dengan menggunakan kain atau mesin press.
5. Diamkan 1 hari 1 malam
Ini proses pentingya jangan sampai terlewatkan.
6. Masak air perasan biji kemiri
Jika perasan biji kemiri sudah terkumpul masaklah menggukan penggorengan atau wajan hingga air menghilang dan kuluar minyaknya.
Kekurangan metode tanpa sangrai :
- Memakan waktu yang lama
- Minyak yang di hasilkan sedikit
Kelebihan metode tanpa sangrai :
- Minyak yang di hasilkan akan jernih
- Bersih dari ampas kemiri
Cukup mudah cara bikin minyak kemiri untuk rambut. selamat mencoba 🙂 !!
Baca juga : Manfaat Minyak Kemiri, Perbedaan Junk Food Dan Fast Food